Journey Of Wonder

Sebuah perjalanan keluarga Indonesia mengelilingi dunia

Hi, we’re Eelco and Iyel

For us, learning is a journey, not a destination. Dan perjalanan ini merupakan perjalanan pembelajaran bagi kami semua. Karena itu tidak penting berapa jauh jarak yang harus kami kejar untuk diselesaikan, tapi berapa banyak pelajaran yang bisa kami serap.

Our Trip Around The World

Jarang sekali keluarga Indonesia yang berani memutuskan melakukan perjalanan jauh yang penuh dengan petualangan. Mungkin jika perorangan banyak yang melakukan, namun keluarga? Sepertinya tidak. Butuh keberanian yang tinggi untuk melakukannya, apalagi jika ada anggota keluarga yang masih kecil. Dan ini adalah sebuah keputusan yang sangat berani yang harus mengorbankan banyak hal.

Amazing Things for You

” Kisah ini bermula dari sebuah impian yang membutuhkan waktu lama hingga akhirnya dapat terwujudkan. Semoga perjalanan kami ini bisa menginspirasi banyak orang untuk berani merealisasikan mimpinya”

Iyel Koudijs.

CAPPUCCINO

Ini nama mobil kesayangan kami, Mitsubishi Pajero Sport Dakar 4×4 yang telah menemani keluarga kami melintasi 34 negara dalam suka dan duka

Ketangguhan Cappuccino melintasi berbagai medan dan cuaca extrem mulai dari jalanan aspal yang sangat mulus maupun jalan berbatu, melintasi gurun sahara hingga pegunungan bersalju di ketinggian lebih dari 4.500 mdpl menuat kami benar-benar bisa mengandalkannya.   

Journey of Wonder Family

Supported By